Part Book, Manual Book, Buku Manual - New Holland TD 90 Dan TD 6610S

Peran Traktor New Holland Di Perkebunan Kelapa Sawit

Peran traktor newholland di perkebunan kelapa sawit sungguh besar, traktor memang sangat sesuai digunakan untuk daerah atau lokasi yang mendatar, berbukit maupun yang berlumpur, karena traktor memiliki tenaga yang besar.

Traktor newholland memiliki body yang ramping, posisi tanki diatas pada bagian depan stir sehingga aman dan tidak mudah rusak dari benda tajam di jalanan, traktor ini cukup bandel dan tangguh selama pernah saya tangani di perkebunan.

Untuk apa saja traktor tersebut di fungsikan:

* Untuk mengangkat pupuk, bibit sawit, mengangkat buah hasil panen juga material lainnya.

* Melangsir air untuk team TUS di daerah berbukit atau yang susah di jangkau mobil.

* Sebagai antar jemput karyawan. 

* Digunakan untuk memupuk dengan mesin sprayer dan lainnya.

Dari segi harga Newholland cukup terjangkau oleh perusahaan, juga dalam segi perawatan, juga sesuai harga dan kerjanya di lapangan. Traktor Newholland sangat banyak digunakan untuk perkebunan kelapa sawit, terlebih pada perusahaan yang baru buka lahan, traktor cukup di butuhkan.

Demikianlah peran traktor newholland untuk area perkebunan kelapa sawit, begitu juga dengan traktor merek lain yang akan saya bahas nanti di sesi berikutnya. Untuk anda yang membutuhkan part book atau manual book untuk menambah pengetahuan maupun buku pustaka anda, silahkan di ambil.

Part book Newholland:

https://pernando413.blogspot.com/2021/08/part-book-manual-book-buku-manual-new.html

* Part book atau manual book TD 90 Silahkan: Klik Disini

https://pernando413.blogspot.com/2021/08/part-book-manual-book-buku-manual-new.html

* Part book atau manual book Newholland 6610S, Silahkan: Klik Disini